Nasional
        
        Saat Gibran Ajak Anak Yatim dan Siswa Sekolah Rakyat Belanja Perlengkapan Sekolah
- calendar_month Senin, 25 Agt 2025
 - visibility 69
 - 0Komentar
 
Usai meninjau kondisi pascagempa di Poso, Sulawesi Tengah, Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming melanjutkan kunjungan kerjanya ke Pontianak, Kalimantan Barat, pada Jumat (22/08/2025). Di kota ini, Wapres mengajak Anak Yatim dan Siswa Sekolah Rakyat berbelanja perlengkapan sekolah di Toko Buku Gramedia. Kegiatan ini sejalan dengan arahan Presiden Prabowo Subianto agar pemerintah terus memperluas akses pendidikan […]
        
        Gibran Besuk Korban Gempa di RSUD Poso dan Pastikan Pelayanan Terbaik
- calendar_month Senin, 25 Agt 2025
 - visibility 41
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming membesuk para korban gempa bumi yang tengah dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Poso, Sulawesi Tengah, Jumat (22/08/2025). Setibanya di rumah sakit yang terletak di Jalan Jenderal Sudirman, Kecamatan Poso Kota Utara, Wapres disambut oleh Pelaksana Tugas Direktur RSUD Poso, dr. Jemy Oktovian Wololy. Didampingi jajaran rumah sakit, Wapres […]
        
        Antusias Warga Tepian Sungai Kapuas Sambut Kedatangan Gibran
- calendar_month Senin, 25 Agt 2025
 - visibility 48
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming melakukan kunjungan ke kawasan padat penduduk di tepian Sungai Kapuas, Pontianak, Kalimantan Barat, tepatnya di Kelurahan Benua Melayu Laut, Jumat (22/08/2025). Didampingi Gubernur Kalimantan Barat Ria Norsan, Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono, Pangdam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Jamallulael, dan Kapolda Kalimantan Barat Irjen Pol Pipit Rismanto, Wapres menyusuri Gang Aden […]
        
        Blusukan ke Pasar Flamboyan Pontianak, Gibran Dengarkan Curhatan Pedagang
- calendar_month Senin, 25 Agt 2025
 - visibility 40
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming meninjau aktivitas Pasar Flamboyan, Kota Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar), Sabtu pagi (23/08/2025). Kunjungan ini menjadi kesempatan bagi Wapres untuk melihat langsung kondisi pasar tradisional terbesar di Pontianak sekaligus menyerap aspirasi pedagang terkait harga kebutuhan pokok. Kunjungan Wapres Gibran ini juga selaras dengan arahan Presiden Prabowo Subianto. Agar pemerintah pusat dan […]
        
        Gibran: Jangan Termakan Hoax IKN Mangkrak!
- calendar_month Senin, 25 Agt 2025
 - visibility 47
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming menegaskan bahwa arah pembangunan nasional di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto tidak lagi bersifat Jawa-sentris. Hal ini ia sampaikan saat menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-45 Pangalangok Jilah di Kecamatan Toho, Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat, Sabtu (23/08/2025). “Bapak Presiden Prabowo ini berkomitmen untuk yang namanya pembangunan itu tidak lagi […]
        
        Gibran Sebut Gerbong Khusus Merokok Tak Sejalan Dengan Program Prabowo
- calendar_month Senin, 25 Agt 2025
 - visibility 39
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden Gibran Rakabuming melakukan perjalanan menggunakan Kereta Api Bandara Internasional Adi Soemarmo (BIAS) nomor 573B relasi Caruban–Bandara Adi Soemarmo, dari Stasiun Palur menuju Stasiun Solo Balapan, Minggu (24/08/2025). Gibran turut menanggapi usulan salah satu anggota DPR RI terkait penyediaan gerbong khusus merokok yang saat ini menimbulkan pro dan kontra. “Jika ada ruang fiskal, menurut […]
        
        Wapres Gibran Tegaskan Proyek IKN Lanjut
- calendar_month Senin, 25 Agt 2025
 - visibility 49
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden Gibran Rakabuming secara tegas menyebutkan bahwa proyek pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) tetap berlanjut di era pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Hal ini menepis kabar yang beredar bahwa proyek IKN dihentikan. “Jadi IKN ini bukan hanya sekadar membangun istana, tetapi juga simbol, sekali lagi, simbol pemerataan pembangunan yang tidak lagi Jawa Sentris,” tegasnya saat […]
        
        Mensesneg: Presiden belum copot Noel, tunggu penjelasan resmi KPK
- calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
 - visibility 42
 - 0Komentar
 
Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi menyebut Presiden Prabowo Subianto belum mencopot Immanuel Ebenezer alias Noel dari posisinya sebagai Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker). Prabowo masih menunggu penjelasan resmi dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “Ya belum (diberhentikan, red.) masih menunggu penjelasan resmi dari pihak KPK. Memang begitu urutannya, kita tunggu putusan KPK siang ini,” kata Prasetyo […]
        
        Dukung Komitmen Prabowo Berantas Korupsi, Ini Kata Gibran Soal OTT Wamenaker Noel
- calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
 - visibility 37
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka angkat bicara terkait Operasi Tangkap Tangan (OTT) Wakil Menteri Ketenagakerjaan Immanuel Ebenezer oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Gibran menegaskan pentingnya menghormati proses hukum yang sedang berlangsung. “Kita hormati proses yang sudah berjalan. Kita hormati independensi KPK,” kata Wapres Gibran saat memberikan keterangan usai meninjau lokasi terdampak gempa di SDN 1 […]
        
        Wapres ke Lokasi Gempa Poso, Cek Penangan Berjalan Cepat & Efektif
- calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
 - visibility 55
 - 0Komentar
 
Wakil Presiden Gibran Rakabuming diagendakan mengunjungi Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, Jumat (22/8/2025). Gibran akan meninjau langsung kondisi masyarakat pascagempa bermagnitudo 5,8 yang mengguncang wilayah tersebut pada Minggu, 17 Agustus lalu. Kunjungan ini merupakan arahan langsung dari Presiden Prabowo Subianto agar pemerintah hadir di tengah masyarakat terdampak bencana. Untuk memberikan dukungan moril, serta memastikan proses pemulihan […]
